Powered by Blogger.

H.E.M.A

Today is my father's 54th birthday. So, we celebrated it by having a special lunch at H.E.M.A Tebet Green. Kebetulan emang kantor si ayah sampingnya Tebet Green, jadi kita pilih makan siang kesana. Sebenernya, HEMA sendiri restoran klasik yang udah berdiri sejak jaman dulu banget. And my mom miss eating there, nostalgic she said. HEMA didesain dengan konsep restoran Belanda karena emang makanan yang dijual bernuansa Dutch Food. You can see the wooden chairs, little fireplace, Netherland map hanging on the wall, Dutch paintings, and also down-half  brick wall yang memberikan kesan classic but homey.

Welkom - Even welcome greetings spelled Welkom


Netherland map, tulips, beautiful paintings of Netherland scenery


Okay, next to the beverages first. Minuman yang kali ini kita pesen ada Lime Squash, Strawberry float, and Chocolate float, Strawberry lemonade. 

Beverages


Lime Squash dan Strawberry lemonade-nya standar sih. Soda water plus lime juice. Terus srtawberry lemonade disini rasanya persis banget fanta. Banget! Cuma ditambah hiasan lime slice aja.

Strawberry lemonade and Lime squash

Untuk float team, ada strawberry float yang rasanya mirip sama susu rasa strawberry kemasan yang ditambah strawberry ice cream scoop. And surprisingly, I thougt the chocolate float would be strong and bitter flavor because of dark chocolate using, ternyata chocolate float disini rasanya persis milo! Iya, milo dibikin float. Tapi floatnya enak semua kok. Meskipun rasanya familiar tapi bukan berarti nggak enak sih. Cuma tadinya berharap pake real strawberry juice and dark chocolate.

It was mine-Strawberry float

My brother's - Chocolate float


For the appetizer, we ordered Smoked Beef and Cheese Sandwich. Ini sandwichnya generous banget sama filling. So pasti ada smoked beef, cheese, limpahan mayonaise, lettuce, tomatoes, and onion. Well actually, for me the appetizer made my belly almost full. Terdiri dari 3 susun roti tawar, bikin appetizer ini mengenyangkan.

Smoked beef and cheese sandwich


We had 4 maincourses today. My dad got chicken cordon bleu with rice. Well, we can choose the carbo we want, you can choose mashed potato or rice. Karena ayah Indonesia banget lidahnya, jadi doi pilih nasi deh. Ukuran chickennya quite small, but the taste was really good with melting cheese inside. 

Chicken cordon bleu

My mom ordered the classic menu, HEMA fried rice. Ini nasi goreng bentuknya mirip nasi goreng Jepang yang dibungkus didalam telur dadar gitu. Cuma bedanya, nasi goreng Belanda kaya akan mentega. Rasa gurihnya pas, dan telur dadarnya menetralisir rasa asin mentega di nasi. Yang bikin menu ini kurang Belanda adalah adanya emping! Iye, kerupuk yang dari melinjo itu. Haha...Indonesia banget ini yah.


HEMA Fried rice


Sebenernya, HEMA sendiri merupaka restoran yang mengunggulkan sajian steaknya. Adek gue yang lidahnya paling western, mesen sirloin steak with barbeque sauce. Gue nggak nyoba dagingnya karena gue anti makan daging hewan berkaki 4. Gue cicipin kentangnya aja nih. For God's Sake, itu kentang crunchy outside, mushy inside. Enak bangeeeet...!

Sirloin steak with BBQ sauce


And me, I got Gindara steak with mango salsa sauce. Menu ini dihidangkan dengan mashed potato yang gurih dengan rasa mentega susu yang dominan dan lengkap pake wortel dan timun parut dibagian atas steaknya. My gindara steak was luscious. Lembut banget, nggak amis, dan gurih asli ikan gindaranya nggak ilang karena bumbu berlebih. Udah gitu, mango salsanya totally refreshing. Ada potongan mangga, tomat, pir, disiram saus lemon and butter. Yummy!

Gindara steak and mango salsa

Last but no least, I ordered Klappertaart for my dessert. Klappertaart adalah kue khas Belanda yang menggunakan daging kelapa muda, campuran rum, and raisin. Klappertaart HEMA enak banget. Very soft, kelapanya juga lembut banget, dan aroma campuran rumnya terasa sekali. Me likey... Unfortunately, the size is not big enough. Dengan harga Rp.25.000, ukurannya cuma 1 cup kue cupcake, ya...approximately...

Klappertaart


Oke deh, segitu aja reviewnya. Once again, happy birthday dad. What a great lunch! : D 












  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 comments:

Post a Comment